Kelompok Tani (Poktan) Buana Indah Desa Daya Murni, Kecamatan Muara Sugihan, Kabupaten Banyuasin bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Selatan mengeluarkan beras m ...
Load More
Kelompok Tani (Poktan) Buana Indah Desa Daya Murni, Kecamatan Muara Sugihan, Kabupaten Banyuasin bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Selatan mengeluarkan beras merk "Beras Segar" yang didistribusikan langsung dari desa ke Toko Tani Indonesia Centre (TTIC) di Palembang, Selasa (7/4/2020).
TTIC sendiri berada di Kantor Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Selatan yang beralamat di Jalan Kol. H. Burlian Km 6 No. 82 Kecamatan Alang-Alang Lebar, Kota Palembang di depan RS Mata Provinsi Sumatera Selatan.
Untuk mendownload aplikasinya bisa ke
Play Store