Warga menjemur daun Kratom (daun kayu sapat) di Desa Tanjung Jawa, Kec. Dusun Selatan, Kab. Barito Selatan, Kalimantan Tengah, Jumat (17/4/2020). Setelah dipetik, daun kayu sapat cukup jemur di b ...
Load More
Warga menjemur daun Kratom (daun kayu sapat) di Desa Tanjung Jawa, Kec. Dusun Selatan, Kab. Barito Selatan, Kalimantan Tengah, Jumat (17/4/2020).
Setelah dipetik, daun kayu sapat cukup jemur di bawah terik matahari selama kurang lebih 9 jam sampai benar-benar kering.
Daun yang kering bisa langsung diremukkan manual dengan tangan dan kaki, atau bisa juga digiling menggunakan mesin penggiling tepung.
Menurut Nasrullah, salah satu warga yang biasa berjualan daun sapat, daun ini dijual 2-3 ribu per Kg jika dalam keadaan basah. Sedangkan daun yang sudah kering bisa dihargai 10 ribu rupiah per Kg.