Fasdes menelusuri kembali sejarah kerajinan anyaman purun di Desa Teluk Karya, Kecamatan Lampihong, Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan, Senin (14/9/2020).Salah satu pengrajin membuatkan tas yang d ...
Load More
Fasdes menelusuri kembali sejarah kerajinan anyaman purun di Desa Teluk Karya, Kecamatan Lampihong, Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan, Senin (14/9/2020).
Salah satu pengrajin membuatkan tas yang dianyam dari purun dan bamban untuk menunjukkan potensi kerajinan anyaman purun yang pernah ada sebelum ladang purun terbakaran.
Produk sejumlah pengrajin ini direncakan untuk sementara waktu diakomodir oleh kelompok pengrajin aneka karya sasirangan sebagai bentuk dukungan kepada kelompok.
Untuk mendownload aplikasinya bisa ke
Play Store