Ponimin bersama keluarga tengah menyiapkan pupuk kompos untuk tanaman porang. Kegiatan pertanian alami terus berkembang pesat paska diterbitkannya Perdes PPEG di Desa. Melalui kegiatan edukasi tani, s ...
Load More
Ponimin bersama keluarga tengah menyiapkan pupuk kompos untuk tanaman porang. Kegiatan pertanian alami terus berkembang pesat paska diterbitkannya Perdes PPEG di Desa. Melalui kegiatan edukasi tani, sosialisasi dan praktik bertani alami ini Fasdes berkolaborasi dengan Poktan dan Pokmas untuk mengembangkan tanaman pangan dan holtikultura yang sehat. Bertani alami dilahan gambut merupakan upaya untuk kemandirian pangan ditengah wabah pandemi covid-19 dan pelestarian pelestarian lingkungan di Desa Simpang Heran, Kecamatan Air Sugihan, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, Rabu (14/10/2020).
Untuk mendownload aplikasinya bisa ke
Play Store