Siang ini, Kamis (22/4/2021) Fasdes berdiskusi dengan Sri Wahyuni, warga Desa Pangkoh Sari, Kec. Pandih Batu, Kab. Pulang Pisau, Kalteng yang mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan masker, pewarna ala ...
Load More
Siang ini, Kamis (22/4/2021) Fasdes berdiskusi dengan Sri Wahyuni, warga Desa Pangkoh Sari, Kec. Pandih Batu, Kab. Pulang Pisau, Kalteng yang mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan masker, pewarna alami, dan hand sanitizer di Kota Bekasi, Jawa Barat awal bulan lalu.
Dalam diskusi dibahas rencana tindak lanjut (RTL) pasca pelatihan yang akan dilaksanakan di Desa Pangkoh Sari.
Keterampilan yang telah didapatkan dari kegiatan pelatihan kemarin akan diteruskan kepada kelompok PKK di Desa, untuk pelaksanaan kegiatan tersebut diharapkan akan didanai oleh desa melalui penganggaran PKK.
Kegiatan akan dilaksanakan setelah lebaran idul fitri nanti, karena saat ini kebanyakan anggota PKK sedang fokus menjalankan ibadah puasa, disamping itu adanya pergantian kepala desa yang memerlukan waktu untuk proses penyesuaian.
Untuk mendownload aplikasinya bisa ke
Play Store